Kamis, 26 Februari 2015

Deskripsi Ensiklopedia Mukjizat Al-Qur'an dan Hadis (MAQDIS)



Penulis :
Prof. Dr. Musthafa Abdul Mun’im, Prof. Dr. Abd Al-Basith Muhammad Sayyid, Prof. Dr. Beikheir Hammouti, Ir. Abdu Daim Kaheel, Harun Yahya, Dr. dr. Muhammad Nizar Al-Daqr, Dr. dr. Mahmud Nazhim Al-Nasimi, dan puluhan penulis ternama lainnya.

Penerjemah :
Moch. Syarif Hidayatullah, Achmad Atho’illah, Mahfud Hidayat Lukman, Ahmad Muzayin, Luthfi Arif Alamsyah, dkk.

Penunyunting :
Syarif Hade Masyah

Pembaca Ahli : Prof. KH. Mustafa Yaqub,M.A.

Kata Pengantar :
Prof. Dr. Komaruddin Hidayat (Rektor UIN Syarif Hidayatullah), H.M. Ichwan Sam (Sekum MUI Pusat)

Spesifikasi Buku:
Terdiri dari 10 jilid eksklusif Hard Cover, Berisi lebih kurang 3.000 halaman, dilengkapi ribuan gambar dan ilustrasi berwarna, isi kertas: matt paper 150 gram, kemasan eksklusif.

Buku I
Kemukjizatan Fakta Sejarah
Jilid ini mengisahkan banyak kejadian masa lalu, seperti Kisah Adam, Kaum Nuh, Kaum Luth, Kaum Ibrahim, Kaum Ad, Kaum Tsamud, Kaum Saba, Bani Israil, Fir’aun, Haman, dan Dzulqarnain. Kisah-kisah tersebut berdasarkan penggalian kepurbakalaan dari para ahli, yang bahkan sebagian besarnya orang Barat non-Muslim. Semua informasi yang termaktub dalam Al-Quran itu dipastikan sangat akurat, termasuk untuk hal-hal yang sangat detail.

Buku II
Kemukjizatan Penciptaan Manusia
Penciptaan manusia dimulai dari berproses sebagai embrio hingga menemui ajal, diungkap dengan sangat detail dan lengkap. Sebagin proses itu bahkan sebelumnya disalahpahami oleh orang Barat. Namun, berdasarkan penelitian terbaru, semua petunjuk Al-Quran dan Hadis berkait dengsn penciptaan manusia, berisi informasi yang benar dan meyakinkan.

Buku III
Kemukjizatan Pengobatan dan Makanan
Dalam Islam, ada makanan dan minuman tertentu yang dilarang untuk dikonsumsi. Ada juga makanan dan minuman tertentu yang dianjurkan dikonsumsi. Bahkan, ada juga teknik pengobatan tertentu yang diperintahkan demi menjaga keseimbangan sistem kerja tubuh. Ternyata, semua yang diperintahkan dan dilarang Islam melalui Al-Quran dan Hadis itu terbukti kebenarannya berdasarkan penelitian dan pengkajian Ilmu Kedokteran modern.

Buku IV
Kemukjizatan Psikoterapi Islam
Melalui Al-Quran dan Hadis, Islam menawarkan terapi psikologis yang bisa menghantarkan manusia mendapat kehidupan yang tenteram dan damai, sehingga tujuan penciptaannya untuk menghamba tidak terganggu. Berbagai penelitian mutakhir membuktikan bahwa terapi psikologis atau psikoterapi Islam sangat manjur untuk menyeimbangkan sisi kemanusiaan seorang manusia.

Buku V
Kemukjizatan Penciptaan Hewan
Keajaiban penciptaan hewan, terutama hewan yang diungkap dalam Al-Quran dan Hadis, seperti semut, anjing, laba-laba, dan burung, sungguh amat mencengangkan. Rahasia keajaiban itu kemudian terkuak oleh berbagai penelitian modern, semakin membuktikan bahwa segala sesuatu di dunia ada manfaatnya. Ketika Al-Qurqn dan Hadis menyinggung hewan-hewan itu, maka dipastikan ada rahasia di balik pengungkapan itu.

Buku VI
Kemukjizatan Tumbuhan dan Buah-buahan
Banyak tumbuhan dan buah-buahan yang disebut-sebut dalam Al-Quran dan Hadis, bahkan sebagiannya dijadikan sebagai sarana bersumpah Tuhan. Diketahui bahwa tumbuhan dan buah-buahan itu menyimpan berbagai keajaiban, baik keajaiban penciptaan maupun keajaiban manfaatnya. Para ahli mengungkapkan misteri yang melingkupi semua itu, yang sekaligus membuktikan bahwa Al-Quran dan Hadis tidak pernah menyebutkan informasi apa pun secara serampangan dan tanpa makna
.
Buku VII
Kemukjizatan Sastra dan Bahasa Al_quran
Al-Quran tidak boleh disebut sebagai syair atau puisi, meskipun berirama. Para ahli menyepakati bahwa A-Quran adalah prosa berirama dan mempunyai rima. Namun kemukjizatannya tidak hanya sekedar soal itu, karena kekuatan mukjizat Al-Quran yang sesungguhnya justru terdapat pada ketinggian bahasannya. Inilah yang membuat orang Quraisy yang pada zamannya dikenal sebagai gudangnya penyair dan sastrawan tak mampu menandingi, meskipun hanya satu ayat saja.

Buku VIII
Kemukjizatan Penciptaan Bumi
Ketika dikuak faktanya oleh para ahli, tidak ada yang mengira bahwa Ilmu Bumi itu sudah disinggung Al-Quran hampir 15 abad yang lalu. Bahkan, Al-Quran sudah jauh lebih dulu mengungkap Ilmu Bumi secara terinci, sebelum para Ahli Ilmu Bumi mengkajinya. Dan penelitian mutakhir menunjukkan bahwa apa yang disajikan Al-Quran terkait gunung, lautan, sungai, gunung berapi, dan daratan, sejalan dengan teori Ilmu Bumi yang terbaru sekalipun.

Buku IX
Kemukjizatan Penciptaan Alam Semesta
Tata surya berisi beberapa planet, yang salah satunya adalah bumi. Sekumpulan planet yang disebut tata surya inilah yang mengitari matahari. Semua planet yang ada merupakan bagian kecil dari keseluruhan sistem galaksi yang memuat 200 milyard bintang. Galaksi ini merupakan salah satu dari seratus ribu galaksi yang berhasil ditemukan oleh para ilmuwan modern. Isyarat Al-Quran bahkan jauh melampaui temuan para ilmuwan, yang justru terinspirasi atas kandungan makna ayatnya

Buku X
Kemukjizatan Angka
Angka-angka yang terdapat dalam Al-Quran mengandung misteri yang amat menakjubkan. Berdasarkan pengkajian dan penelitian para ahli belakangan, semua angka itu dikandung pesan tertentu, yang memang sengaja dicantumkan Allah untuk penyebutan angka yang tersurat itu. Sistem dan manajemen Tuhan telah menatanya dengan sangat apik, sehingga ketika semuanya berhasil diungkap, akal dan hati menjadi tertunduk serta karena keimanan.


Pemesanan :
BAIQ AMALIA
Reseller ID : GMY-1409-00692
Fb : Baiq Amalia
Whatsapp : 081804216119

Bbm : 7455D091

Rabu, 25 Februari 2015

Kisah kaum Ad di Alquran dan fakta sejarah



Alquran mengisahkan banyak kejadian masa lalu, berdasarkan penggalian kepurbakalaan dari para ahli yang bahkan sebagian besarnya orang barat non-Muslim, semua informasi yang termaktub dalam Alquran itu dipastikan sangat akurat, termasuk untuk hal-hal yang amat sangat detil.

Berikut adalah ringkasan artikel tentang kebenaran (kemukjizatan) Alquran yang menceritakan tentang Kaum 'Ad.

Allah SWT berfirman:
وَإِلَى عَادٍ أَخَاهُمْ هُودًا قَالَ يَا قَوْمِ اعْبُدُوا اللَّهَ مَا لَكُمْ مِنْ إِلَهٍ غَيْرُهُ إِنْ أَنْتُمْ إِلا مُفْتَرُونَ
Dan kepada kaum Ad (Kami utus) saudara mereka, Hud. Ia berkata: "Hai kaumku, sembahlah Allah, sekali-kali tidak ada bagimu Tuhan selain Dia. Kamu hanyalah mengada-adakan saja. (QS Hud 11:50)

Pada awal 1990, koran-koran besar memberitakan “Penemuan Kota Khayalan Arab yang Hilang”, “penemuan Kota Dongeng Arab”, “Dongeng Arab”. Adalah Nicholas Clapp, seorang ahli kepurbakalaan terkemuka menggunakan dua metode untuk memastikan keberadaan kota ubar, pertama; mengajukan permintaan pada NASA agar dapat memperoleh gambar tempat itu dari satelit. Kedua; melakukan kajian manuskrip dan peta kuno di Perpustakaan Huntington California untuk mendapatkan hasil peta daerah ini.

Hasilnya...
NASA memperoleh gambar yang memperlihatkan daerah ini, semua ternyata bisa dilihat dari langit.
Clapp membandingkannya dengan peta klasik dan terkuaklah lokasi kota dongeng tersebut. Setelah melakukan penggalian di kawasan Ahqaf antara Ma’rib & Hadramaut ditemukan hal-hal sebagai berikut :

* Bangunannya terdiri dari tiang-tiang besar sebagai tanda istimewa Kota Ubar.
* Kota ini bundar dengan serambi bertiang bulat. Padahal kota lain yang ada di Yaman yang bisa diungkap hingga sekarang, bangunannya mempunyai tiang dengan segi empat.
Sesuai dengan Firman Allah SWT :
٦) أَلَمْ تَرَ كَيْفَ فَعَلَ رَبُّكَ بِعَادٍ
٧) إِرَمَ ذَاتِ الْعِمَادِ
٨) الَّتِي لَمْ يُخْلَقْ مِثْلُهَا فِي الْبِلادِ
Apakah kamu tidak memperhatikan bagaimana Tuhanmu berbuat terhadap kaum Ad? (6). (yaitu) penduduk Iram yang mempunyai bangunan-bangunan yang tinggi(7). yang belum pernah dibangun (suatu kota) seperti itu, di negeri-negeri lain,(8). (QS. Al-Fajr 89:6-8)

Citra satelit dari salah satu satelit NASA pada tahun 1990 mengungkap sistem bendungan dan dam kuno yang dipergunakan irigasi di daerah kaum ‘Ad yang diperkirakan memenuhi kebutuhan air 200.000 orang. Ini seperti terlihat pada gambar aliran dua sungai kering di dekat pemukiman kaum ‘Ad yang dibuat oleh salah satu peneliti.

Pliny, seorang penulis Yunani klasik menjelaskan bahwa tempat tersebut memiliki tanah yang sangat subur. Gunung-gunungnya diselimuti hutan menghijau & sungai yang mengalir di bawahnya.
Ada beberapa pahatan ditemukan di salah satu kuil kuno yang dekat dengan Hadramaut yang menggambarkan hewan-hewan seperti harimau yang tidak mungkin hidup di gurun.
Hal ini Sesuai dengan Firman Allah
(QS. Al-Syuara 26:132-135)
Nabi Hud berkata pada mereka:
وَاتَّقُوا الَّذِي أَمَدَّكُمْ بِمَا تَعْلَمُونَ
Dan bertakwalah kepada Allah yang telah menganugerahkan kepadamu apa yang kamu ketahui.(132)
أَمَدَّكُمْ بِأَنْعَامٍ وَبَنِينَ
Dia telah menganugerahkan kepadamu binatang-binatang ternak, dan anak-anak,(133)
وَجَنَّاتٍ وَعُيُونٍ
dan kebun-kebun dan mata air,(134)
إِنِّي أَخَافُ عَلَيْكُمْ عَذَابَ يَوْمٍ عَظِيمٍ
sesungguhnya aku takut kamu akan ditimpa azab hari yang besar".(135)

Lalu kenapa sampai Kaum Ad tertimbun tanah & sampai tidak terlihat/diketahui lagi keberadaannya?

Penyebab keruntuhan peradaban ‘Ad dijelaskan oleh Majalah Prancis A M’interesse yang menyebut bahwa kota Iram atau Ubar mengalami angin disertai pasir yang mengerikan yang menyebabkan kota ini tertimbun lapisan pasir yang ketebalannya mencapai 12 meter.
Penemuan ini sesuai dengan Firman Allah :
فَأَرْسَلْنَا عَلَيْهِمْ رِيحًا صَرْصَرًا فِي أَيَّامٍ نَحِسَاتٍ لِنُذِيقَهُمْ عَذَابَ الْخِزْيِ فِي الْحَيَاةِ الدُّنْيَا وَلَعَذَابُ الآخِرَةِ أَخْزَى وَهُمْ لا يُنْصَرُونَ
Maka Kami meniupkan angin yang amat gemuruh kepada mereka dalam beberapa hari yang sial, karena Kami hendak merasakan kepada mereka (kaum “Ad & Tsamud) itu siksaan yang menghinakan dalam kehidupan dunia. Dan sesungguhnya siksaan akhirat lebih menghinakan sedang mereka tidak diberi pertolongan. (QS Fushshilat 41:16)
Begitu juga dengan posisi daerah Kaum Ad, persis seperti yang disampaikan dalam Alquran

Penjelasan lengkap mengenai ditemukannya kota Kaum Ad bisa dibaca pada salah satu artikel jilid 1 Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis tentang Kemukjizatan Fakta Sejarah.

Berikut adalah artikel yang ada pada Jilid 1 Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis :
* Keakuratan informasi ihwal Nabi Adam a.s.
* Fakta seputar banjir Nabi Nuh a.s.
* Ketepatan Alquran menentukan lokasi pemukiman Ad
* Bukti cerita Kaum Tsamud
* Penyembahan berhala pada masa Nabi Ibrahim AS
* Ka’bah pada Manuskrip modern
* Fakta soal kaum Luth
* Kaum Seba (Saba’) dan Banjir Arim
* Kisah Musa dalam Taurat dan Alquran
* Bani Israel membuat keonaran dua kali
* Fakta soal jasad Firaun
* Haman yang disebutkan dalam Alquran
* Isyarat Ilmiah dan Medis terpenting terkait Ashabul Kahfi
* Merenungkan kisah Dzulkarnain
* Fakta terkait penyaliban Isa .a.s.
* Alquran dan Peradaban masa lalu
* Bencana umat terdahulu
* Bukti kenabian Muhammad SAW
* Kabar gembira diutusnya Nabi Muhammad SAW
* Nabi, ciri ummat, dan tempat dakwah Nabi Muhammad SAW dalam Taurat

Semoga dapat menambah iman kita terhadap Alquran, karena penemuan di atas membuktikan bahwa Alquran sangat mustahil karangan manusia, tetapi benar-benar Firman atau Wahyu dari Allah SWT, sebagaimana dinyatakan dalam FirmanNya pada QS Al Hijr 15:9.

Wallahualam...

Selasa, 24 Februari 2015

Promo 17 Feb - 2 maret 2015


  • Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis Rp. 4.000.000,- disc 20% menjadi Rp. 3.200.000,-. Bonus mushaf tahsin senilai Rp. 150.000

  • Bundling Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis dan Ensiklopedia Anak Pintar Rp. 6.478.000,- disc 25% menjadi Rp. 4.858.500,-. Bonus mushaf tahsin senilai Rp. 150.000,- dan Juz Amma Pintar senilai Rp. 120.000,


Pemesanan :
BAIQ AMALIA
Reseller ID : GMY-1409-00692
Fb : Baiq Amalia
Whatsapp : 081804216119
Bbm : 7455D091

Selasa, 10 Februari 2015

Bergabung Menjadi Reseller



Yang mau nambah penghasilan jadi reseller PT Gian Mandiri, syaratnya mudah dan murah lho...
Ada dua pilihan paket :
Paket A : Rp 290.000 dengan membeli Juz 'Amma Pintar plus Iqro seharga Rp 255.000 dan Selling Kit Rp 100.000 (TOTAL Rp 355.000 hemat Rp 65.000)
Paket B : Rp 270.000 dengan membeli Al-qur'an Kompas seharga Rp 230.000 dan Selling Kit Rp 100.000 (TOTAL Rp 330.000 hemat Rp 60.000)
Pilih paketnya dan daftarkan diri Anda SEGERA!! ke :
BAIQ AMALIA
Fb : Baiq Amalia
Whatsapp : 081804216119
Bbm : 7455D091

Promo berlaku tanggal 3 - 28 Februari 2015

Senin, 09 Februari 2015

Inilah 5 Alasan Memiliki Al-Quran Compass



Lima alasan memiliki AL-QURAN COMPASS
1. Pertama di dunia, mushaf qur'an dengan kompas kiblat
2. Tajwid blok warna
3. Khat Madinah standar Indonesia
4. Terjemah versi kementerian agama RI
5. Asbabun Nuzul dan Intisari tafsir

Bagian dalam  Al-quran Compass

Al-quran Kompas Kiblat
Harga : Rp 230.000 diskon 15% Rp 195.000

Info dan pemesanan :
Fb : Baiq Amalia
Whatsapp : 081804216119
Bbm : 7455D091

Selasa, 03 Februari 2015

Inilah Ensiklopedia Anak Pintar



Ingin JADIKAN ANAK ANDA PINTAR SEJAK DINI???

Yukkk intip isi buku ini.. karena buku ENSIKLOPEDIA ANAK PINTAR (SINAR) adalah sebuah Ensiklopedia yang komprehensif dan menarik untuk mengembangkan IQ, EQ dan SQ anak anda dan ditulis oleh seorang penulis handal yang sangat dekat dengan dunia anak yaitu Eka Wardhana.

Paket ENSIKLOPEDIA ANAK PINTAR (SINAR) dihadirkan tidak hanya dimaksudkan untuk membantu mengenalkan beberapa bidang ilmu yang dekat dengan anak, tetapi juga menjadi dasar pengembangan minat dan kemampuan intelektualnya. Beberapa bidang ilmu tersebut antara lain meliputi bidang sejarah, Sains dan tehnologi, bahasa, seni dan matematika.

Paket ENSIKLOPEDIA ANAK PINTAR dikemas dengan bahasa yang mudah dipahami anak dan ilustrasi yang menghibur, serta laboratorium yang berorientasi untuk mendorong anak melakukan percobaan ringan agar penyerapan ilmu lebih maksimal serta bonus Games interaktif yang sangat menarik. Disertakan pula sumber segala ilmu yaitu ayat-ayat Alquran dan Hadis yang bila diselami kandungan maknanya akan semakin menambah luas cakrawala ilmu pengetahuan yang kita miliki serta dapat meningkatkan keimanan anak anda.

Paket buku ENSIKLOPEDIA ANAK PINTAR yang menarik ini terdiri dari 13 jilid termasuk didalamnya Kamus Cerdas dan Petunjuk Orang tua untuk membantu orang tua dalam memaksimalkan penggunaan buku ini yang pada akhirnya bisa menjadikan anak sukses baik secara Intelektual, Emosional dan Spiritual.




Gambaran buku :
> menggunakan pendekatan Multiple intelegences ( Kecerdasan majemuk )
> Tema beragam, menjadi alternatif dan pengayaan/pendamping pelajaran di sekolah.
> Terdiri dari 13 Jilid dengan cover 3 Dimensi (Motion and Depth)
> Terdiri dari 300-an tema yang dibahas + Games + Kamus Cerdas (indkeks) + Panduan Orang tua.

Gambaran masing-masing jilid :

1. AKU TAHU BIOLOGI
Sungguh sangat menyenangkan belajar ilmu Biologi! Anak-anak diajak untuk menjelajahi kebesaran Allah SWT lewat beragam jenis makhluk hidup ciptaan-Nya. Setiap fakta dasar ilmu pengetahuan dalam buku ini disajikan dengan gaya bahasa yang lugas, serta divisualisasikan dengan ilustrasi menarik dengan penuh warna sehingga pemahaman dasar biologi menjadi lebih mudah disampaikan. Isinya adalah :
APAKAH GURITA BERMACAM-MACAM?
APA ITU KRUSTASEA? APAKAH LABA-LABA ADALAH SERANGGA?
APA SAJA SERBA-SERBI IKAN? APA ITU AMFIBI?
APA ITU REPTIL? ADA BERAPA JENIS BURUNG?
APA ITU MAMALIA? APA SAJA JENIS-JENIS KUCING?
ADAKAH MAMALIA LAUT? APA SAJA MAMALIA BESAR LAIN?
APA SAJA JENIS-JENIS PRIMATA? ADA BERAPA TULANG KITA?
APAKAH ADA KABEL DALAM TUBUH KITA?
APA ITU SISTEM PENCERNAAN? BAGAIMANA KERJA TELINGA?
BAGAIMANA MATA BEKERJA? APA ITU HORMON?
APA SAJA INDERA MANUSIA? APA ITU SISTEM KEKEBALAN TUBUH?
APA ITU GINJAL? APA SAJA SERBA-SERBI TUMBUHAN?
APA ITU POLUSI? APA SAJA SERBA-SERBI BUNGA?
APA SAJA SERBA-SERBI BIJI TUMBUHAN?
APA SERBA-SERBI AKAR DAN BATANG?
APAKAH TUMBUHAN MAMPU MENYESUAIKAN DIRI?
APA SAJA USAHA BUDI DAYA TUMBUHAN ITU?
SEPERTI APA JAMUR ITU? APA SAJA JENIS-JENIS HUTAN?
APA ITU EKOLOGI? APA ITU KONSERVASI?

2. AKU BISA SEPERTI MEREKA
Anak-anak akan diajak mengenal tokoh-tokoh ilmu pengetahuan dunia. Sejarah ilmu pengetahuan dan profil singkat para ilmuan dituturkan melalui gaya bahasa yang sederhana namun lugas, visualisasi menarik yang penuh warna akan membuat anak betah untuk membacanya. Isi bukunya :
Siapakah Archimedes?
Siapakah Abu Bakar Al-Razi?
Siapakah Musikus Islam yang Terkenal?
Siapakah Al-Biruni?
Siapakah Ak-Khawarizmi?
Siapakah Al-Zahrawi?
Siapakah Ibnu Al-Haitsam?
Siapakah Ibnu Khaldun?
Siapakah Penemu Kompas?
Siapakah Dokter Pengembara Terkenal dalam Islam?
Siapakah Bapak Ilmu Kimia Modern?
Siapakah Abu Al-A’la Al-Maududi?
Siapakah Rumi?
Siapakah Penemu Mesin Cetak Pertama?
Siapakah Leonardo Da Vinci?
Siapakah Galileo?
Siapakah Isaac Newton?
Siapakah Benjamin Franklin?
Siapakah Penemu Mesin Uap?
Siapakah Pencipta Balon Udara?
Siapakah Penemu Baterai?
Siapakah Penemu Kereta Api?
Siapakah Penemu Motor Listrik?
Siapakah Penemu Dinamit?
Siapakah Penemu Tersukses?
Siapakah Penemu Telepon?
Siapakah Pendiri Mercedes Benz?
Siapakah Penemu Pesawat Terbang?
Siapakah Pencipta Radio?
Siapakah Albert Einstein?
Siapakah Pembangun Reaktor Nuklir Pertama?
Apa Penemuan Penting di Akhir Abad 20?

3. TEKNOLOGI TERKINI
Anak akan diajak untuk mengenal dan memahami teknologi dan aplikasi dunia modern, dibahasakan dengan ringan namun tetap ilmiah. Didukung dengan visualisasi dan ilustrasi yang menarik. Isi bukunya :
Apa Itu Pesawat V/STOL?
Secanggih Apa Pesawat Tempur Modern?
Sehebat Apa Kapal Perang Masa Kini?
Apa Hebatnya Sebuah Mesin Cuci?
Bagaimana Kerja Pengolah Sampah?
Bagaimana Teknologi Penyuplai Air?
Apa Itu Energi Gelombang Laut?
Bagaimana Sistem Pembidik Senjata Bekerja?
Bagaimana Mesin Tenun Berkembang?
Bagaimana Serba-serbi Pertanian Modern?
Apa Itu Las?
Apa Itu Kereta Api Maglev?
Seperti Apa Gedung Pencakar Langit Dibuat?
Bagaimana Kerja Kamera?
Apa Itu Sirkuit Listrik?
Apa Itu Compact Disc (CD)?
Apa Itu Komputer Grafis?
Mengapa Dam Dibuat?
Apa Itu Detergen?
Terbuat Dari Apakah Drug Itu?
Apa Kunci Kehebatan Alat-alat Elektronika?
Apa Itu Faks Dan Modem?
Apakah Genetika Itu?
Apa Itu Hardware Komputer?
Bagaimana Industri Berkembang?
Apa Itu Laser?
Apa Itu Microchip?
Bagaimana Besi dan Baja Dibuat?
Apa Itu Tambang?
Bagaimana Teknologi Cermin dan Lensa?
Bagaimana Film Dibuat?
Apa Itu Musik?

4. KEAJAIBAN BUMI DAN PENDUDUKNYA
Anak akan diajak mengenal bumi dengan lebih dekat dan akan mendapati bahwa bumi ini ternyata sangat luar biasa. Isi bukunya :
Apakah Planet Biru itu?
Seperti Apa Bagian Dalam Bumi?
Adakah Gunung di Dasar Laut?
Berapa Banyak Gempa Bumi Terjadi?
Adakah Gunung yang Membangun Tubuhnya Sendiri?
Apa Gunanya Mempelajari Bebatuan?
Bagaimana Fosil Terbentuk?
Adakah Planet yang Terlihat dengan Mata?
Seperti Apakah Tata Surya Kita?
Apa yang Terjadi pada Pegunungan?
Apa Istimewanya Sebuah Sungai?
Apa itu Gletser?
Manakah Daerah dengan Curah Hujan Paling Sedikit?
Bagaimana Terjadinya Ombak?
Seberapa Tinggi Atmosfir?
Bagaimana Musim Terjadi?
Apakah Cuaca?
Apakah Setiap Jenis Awan Mempunyai Nama?
Bagaimana Terjadinya Badai?
Bagaimana Keadaan Alam di Amerika Utara?
Apa saja Hal Menarik di Amerika Utara?
Apa yang Bisa Kita Lihat di Amerika Selatan?
Apa yang Bisa Kita Temui di Hutan Hujan Tropis?
Ada Apa di Benua Eropa?
Ada Apa di Asia?
Apa saja Hewan Hampir Punah di Dunia?
Apa dan Dimana Oseania?
Seperti Apa Benua Afrika?
Dimanakah Tempat Terdingin di Bumi?
Bagaimana Keadaan Penduduk Bumi?
Apa saja Agama-Agama Besar di Dunia?
Keunikan Beberapa Negara di Dunia?

5. CERDAS MATEMATIKA
Membuat anak memiliki kecakapan matematis dengan cara yang menyenangkan melalui bahasa yang lugas sehingga teori dasar berhitung dan fakta unik seputar angka menjadi lebih mudah disampaikan. Isi bukunya :
Darimana Angka Berasal?
Mengapa Kita Menggunakan Sistem Angka Basis 10?
Bilangan Bulat, Bilangan Rasional Dan Bilangan Irasional
Alat-alat Hitung Matematika
Angka-angka Spesial
Angka-angka Terlarang
Pengukuran
Geometri Mula-mula
Trigonometri
Lingkaran, Konik Dan Kurva
Geometri Benda Padat
Bagaimana Matematika Membantu Seni Menggambar
Dan Pembuatan Peta?
Geometri Non-euclidean
Aljabar Di Dunia Kuno
Lahirnya Aljabar
Awal Matematika Masa Kini
Beberapa Tokoh Perintis Aljabar Modern
Apa Itu Fraktal Geometri?
Kecerdasan Menuju Ketidakterbatasan
Apa Itu Calculus?
Adakah Yang Terlalu Sulit Untuk Calculus?
Matematika Kemungkinan
Munculnya Statistika
Statistika Luar Angkasa
Apa Itu “Set Theory?”
Apa Itu Teori Fuzzy?
Sepenting Apa Pembuktian Dalam Matematika?
Pembalap Formula Satu
Siapa Juara Dunia Kali Ini?
Menemukan Pencuri Berlian (1)
Menemukan Pencuri Berlian (2)
Menemukan Pencuri Berlian (3)

6. KEAJAIBAN ILMU
Anak-anak akan diajak mengungkap keajaiban dan sejarah ilmu pengetahuan. Fakta mengagumkan mengenai IPTEK yang terkadang sukar diterima disampaikan melalui bahasa yang mudah dimengerti & digambarkan lewat visual yang menarik. Isi bukunya :
Bagaimana Asal Mula Roda?
Seberapa Cepat Laju Kereta Api?
Mobil Apa Yang Pertama Diproduksi Masal?
Apakah The Clipper Itu?
Kapan Munculnya Kapal Tanpa Layar?
Mengapa Kapal Penumpang Menjadi Begitu Besar?
Apa Itu Hotel Terbang?
Apakah Pesawat Jet Pertama?
Siapa Pencetus Ide Helikopter?
Apakah Mesin Terkuat Di Zaman Kuno?
Apa Itu Pusat Pembangkit Listrik?
Kapan Huruf Ditemukan?
Bagaimana Telepon Bekerja?
Apa Yang Membuat Komputer Begitu Ringkas?
Apa Itu Internet?
Kapan Film Pertama Dibuat?
Bagaimana Kerja Televisi?
Apakah Alat Pertama Penghitung Waktu?
Kapan Jam Mekanik Pertama Dibuat?
Siapakah Cartographer Itu?
Apa Saja Yang Bisa Dilihat Mikroskop?
Bagaimana Kerja Radar?
Di mana Orang Menulis Sebelum Kertas Ditemukan?
Bagaimana Bentuk Kulkas Zaman Dulu?
Kapan Gelas Dan Plastik Pertama Ditemukan?
Apakah Game Komputer Pertama?
Apa Itu Vaksinasi?
Bagaimana Dokter Melihat Tembus Tubuh Manusia?
Kapan Pertanian Dan Peternakan Dimulai?
Apa Itu Mengawetkan Makanan?
Apa Itu Mir?
Siapakah Manusia Pertama di Luar Angkasa?

7. SUPER FISIKA
Anak akan diajak belajar Ilmu Fisika dengan cara yang menyenangkan, ragam pengetahuan dasar disampaikan dalam bahasa dan ilustrasi gambar yang menarik sehingga pemahaman mengenai metode pengukuran, besaran hingga fakta seputar sains lainnya menjadi lebih menarik. Isi bukunya :
Apa Itu Udara?
Apa Itu Astronomi?
Apa Itu Atom Dan Molekul?
Apa Itu Warna?
Apa Itu Konduktor Dan Isolator?
Bagaimana Benda Mengambang Dan Tenggelam?
Apa Itu Arus Listrik?
Apa Itu Gelombang Elektromagnetik?
Apa Itu Energi?
Apakah Sebenarnya Api?
Apa Itu Gaya?
Apa Itu Gesekan?
Apa Itu Galaksi?
Apa Itu Gravitasi?
Apa Itu Panas?
Apa Itu Cahaya?
Apa Itu Benda Cair?
Apa Itu Magnetisme Dan Elektromagnetik?
Apa Itu Pengukuran?
Apa Itu Gerakan?
Apa Itu Energi Nuklir?
Apa Itu Orbit?
Apa Itu Tekanan?
Apa Itu Radioaktif?
Apa Itu Relativitas?
Apa Itu Sumber Daya Terbaharui?
Apa Itu Suara?
Apa Itu Suhu?
Apa Itu Guntur Dan Kilat?
Apa Itu Tenaga Air?
Apa Itu Gelombang Dan Getaran?
Apa Itu Angin?

8. KEHEBATAN SENI
Selalu ada darah seni yang mengalir dalam diri anak. Melalui buku ini anak akan diajak mengenal berbagai ragam seni dunia sekaligus menggali potensi seni dalam diri mereka. Kisah seputar perjalanan dan bakat para maestro seni dunia disampaikan melalui tata bahasa yang ringan. Isi bukunya :
Bagaimana Sejarah Seni Rupa?
Siapakah Salvador Dali?
Siapakah Donatello?
Siapakah Leonardo Da Vinci?
Siapakah Michelangelo Buonarroti?
Siapakah Monet?
Siapakah Pablo Picasso?
Siapakah Rembrandt?
Siapakah Van Gogh?
Siapakah Raphael?
Siapakah Renoir?
Apa Itu Kaligrafi Islam?
Apakah Seni Ruang Islam Itu
Apa Itu Puisi Islam?
Apa Itu Seni Suara Islam?
Dari Mana Musik Berasal?
Siapakah Para Pemusik Awal Di Eropa?
Siapakah Handel?
Siapakah Bach?
Siapakah Mozart?
Siapakah Beethoven?
Siapakah Brahms?
Siapakah Tchaikovsky?
Siapa Ali Akbar Khan?
Siapakah The Beatles?
Siapakah Michael Jackson?
Istilah Musik (1)
Istilah Musik (2)
Istilah Musik (3)
Para Penampil Musik Besar
Sejarah Musik (1)
Sejarah Musik (2)

9. KEINDAHAN SASTRA DUNIA
Karya sastra dari para sastrawan dunia dikisahkan dengan bahasa yang mudah dipahami, membuat anak terdorong untuk mengapresiasi produk kesusastraan sambil memotivasi mereka untuk terus berkarya. Isi bukunya :
Apa Salah Satu Karya Sastra Tertua?
Apa Sastra Terkenal Dari Zaman Yunani Kuno?
Apakah Buku Yang Paling Banyak Dibaca?
Apakah Novel Pertama Di Dunia?
Apakah Puisi Terbaik Di Dunia?
Apakah Naskah Drama Paling Terkenal Di Dunia?
Manakah Novel Modern Pertama?
Apakah Novel-realistis Pertama?
Adakah Novel Yang Terus Dicetak Hingga Kini?
Siapa Penulis Pertama Pembela Indian?
Siapa Pakar Tulisan Cerpen Horor Pertama?
Apakah Isi Kisah “David Copperfield”?
Adakah Novel Yang Menjadi Pencetus Perang?
Novel Apakah Yang Lebih Maju Dari Zamannya?
Apakah Buku Anak Yang Terkenal Di Dunia?
Apakah Novel Terkenal Tentang Gadis Remaja
Siapakah Bapak Fiksi Ilmiah?
Apa Kisah Petualangan Anak Paling Disukai?
Apakah Buku Yang Menjadi Dasar Sastra Amerika Modern?
Apakah Novel Terbaik Yang Pernah Ditulis?
Novel Apa Yang Paling Awal Mengangkat Kisah Detektif?
Apakah Novel Perintis Tentang Kisah Mahluk Angkasa Luar?
Novel Terkenal Apa Yang Menggunakan Teknik Sastra Tidak Lazim?
Novel Apa Yang Menjadi Pencetus Undang-undang?
Buku Apa Yang Tak Pernah Berhenti Dicetak?
Apakah Karya Sastra Terbesar Abad Ke-20?
Apakah Novel Terbaik Amerika Abad 20?
Siapakah Ernest Hemingway?
Novel Apa Yang Diangkat Menjadi Film Paling Populer?
Adakah Novel Karya Wanita Pemenang Nobel?
Adakah Penulis Yang Hanya Membuat Kisah-kisah Suram?
Apakah Novel Tentang Penindasan Kulit Hitam Amerika?

10. TONGGAK SEJARAH DUNIA
Anak akan diajak untuk mengetahui peristiwa penting yang pernah terjadi di masa lampau. Ragam cerita dan fakta emosional diungkap secara cermat lewat bahasa yang lugas sehingga mempelajari sejarah menjadi menyenangkan. Isi bukunya :
Ada Apa di Masa Sebelum Masehi?
Apa Kejadian Penting di Awal Abada Masehi?
Apa yang Terjadi antara Abad Ke-16 dan Abad Ke-19?
Apa yang Terjadi di bad Ke-20?
Siapakah Manusia Purba itu?
Bagaimana Bentuk Peradaban Pertama?
Di manakah Peradaban pertama Eropa?
Bagaimana Kisah Kejayaan Romawi?
Bagaimana Romawi Runtuh?
Adakah Kekaisaran Besar di Asia?
Bagaimana Zaman Kemunculan Islam?
Bagaimana Riwayat Nabi Muhammad saw?
Siapakah Klulafaur Rasyidin?
Apa itu Abad Pertengahan Eropa?
Apa itu Kekaisaran Mongol?
Apa itu Masa Krisis Eropa?
Apa itu Kerajaan Turki Usmani
Ada Apa di Amerika Kuno?
Kapan Mulai Merebaknya Pengetahuan di Eropa?
Bagaimana Zaman Penjajahan Dimulai?
Apa Saja Kerajaan di Asia Antara 1300-1700 M?
Bagaimana Keadaan Eropa Antara 1600-1715 M?
Apakah Abad Revolusi (1770-1815) itu?
Siapakah Napoleon?
Bagaimana Amerika Menjadi Besar (1800-1900 M)?
Apa itu Abad Penjajahan?
Apa yang Terjadi pada Perang Dunia I (1914-1918)?
Apa yang Terjadi Antara Dua Perang (1919-1939)?
Apa yang Terjadi pada Perang Dunia II?
Bagaimana Indonesia Meraih akemerdekaan?
Apa yang Terjadi Sesudah perang Dunia (1946-1997)?
Bagaimana Dunia Kini dan Esok?

11. AKU PASTI BISA
Anak akan ditantang kemampuannya dalam memecahkan soal latihan, tapi tidak usah khawatir, tantangan ini pasti menyenangkan buat anak-anak. Soal dikemas dengan menarik dalam bentuk permainan sederhana.
Carilah sambungan kalimat yang sesuai: — 4
Tahukah kamu apa jawabannya? — 6
Dalam belantara huruf di bawah ini carilah 20 nama ilmuwan kelas dunia,
Baik dari atas ke bawah maupun dari kiri ke kanan. — 8
Dalam belantara huruf di bawah ini carilah 20 nama ilmuwan kelas dunia,
baik dari atas ke bawah maupun dari kiri ke kanan. — 9
Susun menjadi kalimat yang benar: — 10
Isilah teka-teki silang berikut ini: — 12
Isilah teka-teki silang berikut ini: — 13
Susun kalimat ini sehingga menjadi paragraf yang benar: — 14
Carilah pasangannya: — 16
Carilah pasangannya: — 17
Isilah kata yang hilang agar kalimat menjadi benar: — 18
Urutkan huruf sehingga menjadi jawaban yang benar: — 20
Tebaklah siapa yang dimaksud di bawah ini: — 22
Manakah kalimat yang benar? Sebelah kiri atau sebelah kanan? — 24
Jawablah pertanyaan berikut dengan memperhatikan petunjuknya. — 26
Carilah sambungan kalimat yang sesuai: — 28
Tahukah kamu apa jawabannya? — 30
Dalam belantara huruf di bawah ini carilah 20 nama ilmuwan kelas dunia,
baik dari atas ke bawah maupun dari kiri ke kanan. — 32
Dalam belantara huruf di bawah ini carilah 20 nama ilmuwan kelas dunia,
baik dari atas ke bawah maupun dari kiri ke kanan. — 33
Susun Menjadi Kalimat yang Benar: — 34
Isilah teka-teki silang berikut ini: — 36
Isilah teka-teki silang berikut ini: — 37
Susun kalimat ini sehingga menjadi paragraf yang benar: — 38
Carilah pasangannya: — 40
Carilah pasangannya: — 41
Isilah kata yang hilang agar kalimat menjadi benar: — 42
Urutkan huruf sehingga menjadi jawaban yang benar: — 44
Siapakah yang dimaksud di bawah ini? — 46
Mana kalimat yang benar? Sebelah kiri atau sebelah kanan? — 48
Jawablah pertanyaan berikut dengan memperhatikan petunjuknya. — 50
Kunci Jawaban — 52

12. KAMUS CERDAS
Anak akan diajak untuk menggali segala macam sumber informasi seputar pengetahuan umum. Format disusun dengan baik sehingga mempermudah pencarian entri, tanpa harus membuang waktu mencari versi lengkapnya di dalam buku.

13. PETUNJUK ORANG TUA
Para orang tua juga harus berperan aktif dalam proses pembelajaran terhadap anak-anak. Jilid ini menyajikan sebuah referensi menarik yang berisi seputar tata cara mendidik anak, terutama bagaimana cara mengenalkan buku Ensiklopedia Anak Pintar. Isi bukunya :
Multiple Intellegences
Menjadi Orang Tua Sukses
Tipe Anak Dalam Belajar
Pola Disiplin
Hak Bermain Anak
Pintu-Pintu Belajar
Sumber Belajar Anak
Cara Bercerita Dari Buku Sains
Tentang ‘Menggurui’
Menjadikan Anak seorang Climbers
Buku Rujukan

Info dan pemesanan :
Fb : Baiq Amalia
Whatsapp : 081804216119
Bbm : 7455D091

Senin, 02 Februari 2015

PROMO Bulan Februari 2015



  • Learning Skills With Ressa Rp. 882.500,- disc 30% menjadi Rp. 617.750,-. Promo ini berlaku mulai tanggal 01 Februari – 10 Februari 2015.

  •  Ensiklopedia Anak Pintar Rp. 2.478.000,- disc 25% menjadi Rp. 1.858.500,- dan Bonus Jus Amma Pintar senilai Rp. 120.000,-. Promo ini berlaku mulai tanggal 01 Februari – 15 Februari 2015





Info dan Pemesanan
Fb : Baiq Amalia 
Whatsapp : 081804216119
Bbm : 7455D091